HP Android Tanpa Update Keamanan
-
Berita
HP Android Tanpa Update Keamanan, Miliaran Pengguna Terancam Serangan Hacker
Dexop.com – HP Android tanpa update keamanan kini menjadi ancaman serius bagi miliaran pengguna di seluruh dunia. Perangkat yang masih aktif digunakan namun menjalankan sistem operasi (OS) lawas terbukti menjadi sasaran empuk peretas, karena tidak lagi menerima patch keamanan resmi dari Google. Data terbaru dari GlobalStats StatCounter per November 2025 menunjukkan fakta yang mengkhawatirkan. Sekitar 34,85 persen pengguna Android global…
Baca Selengkapnya »